Khusus untuk para perempuan yang baru melahirkan pasti membutuhkan air susu untuk menyusui bayinya,nah...Untuk memperlancar keluarnya air susu ada ramuan untuk itu, ikutilah tips dibawah ini :
Ambilah segenggam daun nangka yang
masih muda (jangan sampai ada yang pecah
yah...), setelah dicuci bersih, setelah itu
uapkanlah daun itu hingga layu, tumbuklah
daun nangkah itu sampai lembut, beri sedikit
air dan kemudian peraslah dan ambilah airnya,
kasih gula dan garam secukupnya kemudian
diminum.
Selain cara di atas, ada cara lain yaitu daun
nangka yang sudah diuapkan itu dijadikan
lalapan waktu makan nasi biar enak pake
sambel..., dengan begitu Insya Allah air susu
Anda akan bertambah banyak.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar